Cara Menghilangkan Bayangan / Drop Shadow Pada Windows 10

Cara Menghilangkan Bayangan / Drop Shadow Pada Windows 10

Cara Menghilangkan Bayangan / Drop Shadow Pada Windows 10

Salah satu fitur yang ada di Windows 10 Technical Preview adalah sebuah Drop Shadow. Drop Shadow, seperti namanya adalah semacam "bayangan" ketika kita membuka jendela baik itu aplikasi explorer atau aplikasi biasa. Kalian yang menggunakan Windows 10 pasti merasa ada semacam bayangan pada Windows 10 kalian bukan ? 

Fitur ini sebenarnya bukan fitur yang baru jika kalian pernah menggunakan OS X, namun apabila kalian tidak suka dengan fitur ini & memperlambat kinerja komputer kalian, kalian dapat juga men-disable atau mematikan fitur Drop Shadow ini dengan mudah. 

Berikut tutorialnya :

1. Pergi ke Control Panel\System and Security\System dan klik Advanced System Settings.

2. Klik pada tab Advanced --> pilih Settings --> Visual Effects --> Hilangkan centangan "Show Shadow Under Windows" --> Klik Apply --> Ok.

Cara Menghilangkan Bayangan / Drop Shadow Pada Windows 10

3. Done ! bagaimana ? Sangat mudah bukan ? Silakan kalian lihat perbedaanya dibawah ini :

Cara Menghilangkan Bayangan / Drop Shadow Pada Windows 10

Cara Menghilangkan Bayangan / Drop Shadow Pada Windows 10

Comments

Popular posts from this blog

2010 THE YEAR WE MAKE CONTACT

Windows 10 Technical Preview New Build 9860.0.141008-2044

Windows 8.1 Pro WMC with Update Original Retail October 2014